Perkembangan dan Kemajuan Teknologi


Di era teknologi yang semakin maju dan berkembang dari waktu ke waktu dan dari berjalanya zaman banyak alat canggih yang muncul. Pada zaman modern ini kita dituntut untuk mengikuti perkembangan teknologi yang serba canggih agar tidak ketinggalan zaman. Universitas Muhammadiyah Malang telah mengadakan PATI ( Pelatihan Teknologi Informasi ) kepada mahasiswa baru. Semua mahasiswa di wajibkan untuk mengikuti kegiatan PATI tersebut.

Dengan mengikuti PATI mahasiswa tentunya memperoleh ilmu baru, PATI sendiri di bimbing oleh kakak pembina semester atas yang tentunya sudah berpengalaman. Dengan mengikuti kegiatan ini kita diajari hal yang paling dasar yaitu, dikenalkanya internet, browsing, hosting, domain, email, blog dan layanan teknologi informasi yang lainya.

PATI sangat bermanfaat dan banyak membantu mahasiswa baru agar lebih mudah untuk mengerti dan menguasai cara mencari berbagai informasi. Dan mahasiswa diajari untuk lebh menguasai internet. Pati dilaksanakan selama 3 hari yang di setiap harinya kita akan di beri materi dan harus mengerjakan evaluasi, dan kita hanya diberi waktu 30 menit. Selain itu kita akan mendapat oleh- oleh dari kakak pembina saat sepulang pati. Disini saya akan memberikan tis dan tri untuk mengerjakan evaluasi agar lebih mudah dan cepat untuk dikerjakan. Tips dan triknya adalah :

  1. Usahakan datang tepat waktu, agar kita tidak ketinggalan materi yang dijelaskan oleh kakak pembina dan tulislah jika ada hal yang penting atau perlu ditulis.
  2. Sebelum mengerjakan sebaiknya kita membaca materi yang telah di sediakan agar lebih menguasai materi.
  3. Buka link http://kuliah-ppai.umm.ac.id/ dan akan disajiakan 30 soal selama waktu selama 30 menit.
  4. Sebaiknya sebeum menjawab berdoa terlebih dahulu, agar lebih tenang dan rileks.
  5. Jawablah dengan yakin dan jangan ragu- ragu.
  6. Tinggalkan soal yang sulit kerjakan soal yang lebih mudah terlebih dahulu. 
  7. Jika nilai kurang dari 70 silahkan MENGULANG dan jika nilai 70 ke atas LOLOS.
Sekian informasi yang bisa saya berikan apabila terdapat kesalahan saya mohon maaf . Semoga dengan tips dan trik ini PATI UMM selalu sukses dan maju. 
TERIMAKASIH :)

Komentar